NKB 116 Siapa yang Berpegang (Trust and Obey/When We Walk with the Lord) - Nyanyikanlah Kidung Baru

NKB116_SiapayangBerpegang_NyanyikanlahKidungBaru


NKB 116 Siapa yang Berpegang 
Trust and Obey
When We Walk with the Lord
 Nyanyikanlah Kidung Baru


Syair: Trust and Obey/When We Walk with the Lord; John H. Sammis,
Terjemahan: Yamuger,
Lagu: Daniel B. Towner

  1. Siapa yang berpegang pada sabda Tuhan
    dan setia mematuhinya,
    hidupnya mulia dalam cah’ya baka
    bersekutu dengan Tuhannya.
  2. Refrein:
    Percayalah dan pegang sabdaNya:
    hidupmu dalam Yesus sungguh bahagia!

  3. Bayang-bayang gelap ‘kan dihapus
    lenyap oleh sinar senyum wajahNya;
    rasa takut dan syak ‘kan menghilang
    cepat dari yang berpegang padaNya.
  4. Bila kita sedih, hidup kita pedih,
    Tuhan mau berperan dalamnya;
    Ia s’lalu dekat dan menjamin berkat
    bagi yang berpegang padaNya.
  5. KasihNya yang kekal takkan kita kenal
    sebelum padaNya berserah.
    Hidup bahagia disediakanNya
    bagi yang berpegang padaNya.
  6. O betapa senang hidup dalam terang
    beserta Tuhan di jalanNya,
    jika mau mendengar serta patuh benar
    dan tetap berpegang padaNya.
nkb 116



NKB116_SiapayangBerpegang_NyanyikanlahKidungBaru